Kurikulum Teknik Elektro Universitas Al Azhar Indonesia

CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL)

Kode CPLDeskripsi CPLKeyword
CPL01Kemampuan menerapkan pengetahuan matematika, ilmu pengetahuan alam dan/atau material, teknologi informasi dan keteknikan untuk mendapatkan pemahaman menyeluruh tentang prinsip-prinsip teknik elektroEngineering knowledge
CPL02Kemampuan mengidentifikasi, merumuskan, menganalisis dan menyelesaikan permasalahan teknik elektro.
 
Problem analysis/complex problem solving
CPL03Kemampuan mendesain komponen, sistem dan/atau proses teknik elektro untuk memenuhi kebutuhan yang diharapkan di dalam batasan-batasan realistis, misalnya hukum, ekonomi, lingkungan, sosial, politik, kesehatan dan keselamatan, keberlanjutan serta untuk mengenali dan/atau memanfaatkan potensi sumber daya lokal dan nasional dengan wawasan global.Design/development of solution
CPL04Kemampuan mendesain dan melaksanakan eksperimen laboratorium dan/atau lapangan serta menganalisis dan mengartikan data untuk memperkuat penilaian teknik elektro.Investigation/experiment design
CPL05Kemampuan menerapkan metode, keterampilan dan piranti teknik yang modern yang diperlukan untuk praktik teknik elektro.Tool usage
CPL06Kemampuan untuk bertanggung jawab kepada masyarakat dan mematuhi etika profesi dalam menyelesaikan permasalahan teknik, dengan landasan nilai nilai islam.The Engineer and Society based on Professional Ethics
CPL07Kemampuan bekerja dalam tim lintas disiplin dan lintas budaya.Individual and Teamwork
CPL08Kemampuan berkomunikasi secara efektif baik lisan maupun tulisanCommunication
CPL09Kemampuan merencanakan, menyelesaikan dan mengevaluasi tugas di dalam batasan-batasan yang ada dengan semangat enterprisingFinancial and Project management
CPL10Kemampuan memahami kebutuhan akan pembelajaran sepanjang hayat, termasuk akses terhadap pengetahuan terkait isu-isu kekinian yang relevan dan nilai nilai universal keislaman.Lifelong learning

Mata Kuliah Teknik Elektro

Semester 1 Semester 2
NoKodeMata KuliahSKS NoKodeMata KuliahSKS
1MKUPendidikan Agama Islam3 1MKUBahasa Inggris Akademik2
2MKUBahasa Arab Akademik2 2MKalkulus 24
3MKUDasar Pemrograman2 3MFisika Dasar 23
4MFisika Dasar 13 4MPraktikum Fisika Dasar 21
5MPraktikum Fisika Dasar 11 5MMatematika Diskrit3
6MKalkulus 14 6MStatistika, Probabilitas & Proses Acak3
7MKimia Dasar3 7MRangkaian Listrik Dasar2
8MIntroduction to Engineering and Design2 8MPraktikum Rangkaian Listrik 11
 20  19
Semester 3 Semester 4
NoKodeMata KuliahSKS NoKodeMata KuliahSKS
1MKUBahasa Indonesia Penulisan Ilmiah2 1MKUPancasila2
2MBKreatifitas dan Entrepreneur2 2MKUKewarganegaraan2
3MMetode Numerik2 3MMatematika Teknik 23
4MRangkaian Listrik3 4MMesin Listrik dan Sistem Tenaga3
5MPraktikum Rangkaian Listrik 21 5MDasar Elektronika3
6MMatematika Teknik 13 6MPraktikum Dasar Elektronika1
7MSistem Digital3 7MMedan Elektromagnetik3
8MPraktikum Sistem Digital1 8MSinyal dan Sistem3
9MBahan Elektroteknik3     
 20  20
Semester 5 Semester 6
NoKodeMata KuliahSKS NoKodeMata KuliahSKS
1MKUIslam Lintas Disiplin Ilmu3 1MKUJiwa Kepemimpinan dan Kewirausahaan (JK2)2
2MBTeknopreneur3 2MPengolahan Sinyal Digital3
3MPemodelan Sistem Dinamik2 3MSistem Mikroprosesor3
4MDasar Sistem Kendali3 4MPraktikum Sistem Mikroprosesor1
5MSistem Komunikasi4 5MElektromagnetik dan Gelombang Mikro3
6MPraktikum Sistem Komunikasi1 6MKomunikasi Optik3
7MInstrumentasi dan Sensor3 7MJaringan Telekomunikasi3
8MPraktikum Instrumentasi dan Kendali1 8MMekatronika3
 20  21
Semester 7 Semester 8
NoKodeMata KuliahSKS NoKodeMata KuliahSKS
1MBKuliah Kerja Nyata (KKN)1 1MBPilihan Manajemen (MB)3
2MBKerja Praktek dan Seminar (MB)2 2MBKapita Selekta (MB)2
3MBPilihan Bebas (Telekomunikasi) (MB)2 3MBPilihan Bebas (Topik EL lainnya (MB)2
4MBPilihan Bebas (Mekatronik) (MB)2 4MBPilihan Bebas (MB)2
5MBPengantar Finansial (MB)2 5MTugas Akhir 2 (Capstone Design)4
6MTugas Akhir 1 (Capstone Design)2     
         
 11  13
TOTAL SKS:144

Mata Kuliah Wajib dan MBKM

SmtSKSJml MKMK-WajibMK-Pil (MB)MKWK/UAI (MB)MBKM Aktifitas di luar PT
VIII146TA2 Capstone Design    Pengantar Finansial (MB)Kapita SelektaPil 4 (Mnjm)Pil 5 (bebas)  Magang IndustriMagang RisetProjek/Studi IndependenKewirausahaanProyek Kemanusiaan
VII167TA1 Capstone Design    KP & Seminar (MB)Pil 1 (meka)Pil 2 (telko)Pil 3 (EL lain: energi, AI, ML dll)KKN
VI186MekatronikaMedan EL MikroSismikDSPOptik, Jartel    JK2
V206Pemodelan SistemInstrumentasi SensorDSKSiskom Teknopreneur (MB)   ILDI
IV207Matek IIMedan EL 1DasELSinSis    Pancasila, PKN BIPI
III216Matek ISistem TenagaSistem DigitalMaterialRLKeRen (MB)    
II196Kalkulus IIFisika IIMatDisStatistik, ProbcakRLD    Inggris
I217Kalkulus IFisika IDasprogKimiaIED   Agama, Arab
              
Ket:  MK Wajib Prodi         
   MK Pengayaan dan Softskil.      
   MB adalah Mata Kuliah yang dapat dikonversi dengan kegiatan MBKM