Selamat Datang di
Program Studi
Teknik Elektro
Fakultas Sains dan Teknologi
Universitas Al-Azhar Indonesia
Tentang Teknik Elektro UAI
Prodi Teknik Elektro memberikan kepada mahasiswa bekal pengetahuan dan ketrampilan dalam aplikasi analisa dan disain rangkaian, pemrograman komputer dan perangkat lunak, elektronika analog dan digital, mikrokomputer dan standar bidang rekayasa pada pengembangan, pengujian dan pengelolaan sistem bidang teknik elektro.
jam operasional
Senin-Jum’at: 08.00 – 16.00 WIB
alamat
Program Studi Teknik Elektro
Fakultas Sains dan Teknologi
Universitas Al-Azhar Indonesia
Komplek Masjid Agung Al Azhar
Jakarta 12110
elektro_fst@uai.ac.id
telepon
(021) 727 92753
Departemen & Staf
Akademik
Alumni
Berita dan Kegiatan
Bedah Prodi Teknik Elektro UAI
Assalamualaikum sobat Elektron🙌🏻 “Bedah Prodi Teknik Elektro UAI”📅 Kamis, 12 September 2024📍 Lokasi: Kampus UAI, Kompleks Masjid Agung Al Azhar Pusat, Kebayoran Baru ✨ Mengapa Teknik Elektro UAI?1️⃣ Dosen Berkualitas2️⃣ Pembelajaran Berbasis Project (Pameran Proyek...
Capstone Design Expo & Workshop IoT dan Mechatronics
Assalamualaikum sobat Elektron🙌🏻 Yukk hadi di acara “Capstone Design Expo & Workshop IoT dan Mechatronics”✨ Kamis, 12 September 2024⏰ 09.00 - 12.00 WIB ✨ Agenda seru:1️⃣ Pameran Produk Tugas Akhir Capstone Design2️⃣ Bedah Prodi Teknik Elektro3️⃣ Pelatihan Praktek...
Rektor Universitas Al-Azhar Indonesia Canangkan Gerakan UAI UNGGUL pada Sidang Terbuka Senat Akademik Milad UAI ke-24
Dalam rangka memperingati Milad UAI ke-24, Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) menyelenggarakan Sidang Terbuka Senat Akademik Milad UAI ke-24 yang berlangsung di Auditorium UAI Lantai 3 pada Rabu, 21 Agustus 2024. Acara ini dihadiri oleh seluruh Sivitas Akademika...